5 Gejala Awal Diabetes Yang Perlu Kamu Waspadai

0
Gejala awal diabetes ini mungkin sering kali tidak disadari atau bahkan dianggap remeh oleh sebagian orang. Diabetes sendiri merupakan salah satu penyakit berbahaya dan paling mematikan. Apabila masalah diabetes ini tidak kunjung ditangani dengan perawatan yang tepat, hal ini dapat mengakibatkan terjadinya berbagai macam komplikasi penyakit berbahaya yang memiliki dampak buruk bagi kesehatan tubuh...

Kenapa Saya Tidak Boleh Minum Obat Sakit Kepala Terlalu Sering?

0
Klik disini untuk melihat video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada video kali ini, saya akan membahas sebuah topik. Yaitu : “Kenapa Saya Tidak Boleh Minum Obat Sakit Kepala Terlalu Sering?”. Sobat sehat, jika sebelumnya saya pernah membahas video tentang penyebab-penyebab sakit kepala, anda bisa menonton videonya disini. Sekarang saya akan membahas :...

Bagaimana Pikiran dan Perasaan Mempengaruhi Kesehatan ?

0
Klik disini untuk melihat video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada video kali ini saya akan membahas tentang sebuah topik, yaitu: “Apa Hubungan Pikiran dan Perasaan dengan Kesehatan ?”. Sobat sehat, sebelum saya membahas topik ini, saya memiliki beberapa pertanyaan untuk anda. Silahkan anda isi di kolom comment bila anda...

Kenali Penyebab dan Gejala Flek Hitam Di Wajah

0
Flek hitam di wajah tentunya akan menganggu penampilan serta menurunkan rasa percaya diri seseorang. Setiap orang akan mendambakan untuk memiliki kulit wajah yang bersih, mulus, serta bagus sehingga dapat membuat seseorang menjadi lebih percaya diri. Tentunya hal ini juga akan berpengaruh terhadap kemampuan seseorang dalam bersosialiasi. Flek hitam atau juga bisa disebut ephelis merupakan istilah...

Ini Dia Penyebab Keloid Yang Perlu Kalian Waspadai

0
Keloid merupakan bekas jaringan parut yang tumbuh serta mengeras sehabis adanya luka. Dimana kondisi tersebut memiliki ukuran yang bahkan dapat lebih besar dari luka aslinya. Kondisi ini tidak dapat muncul pada setiap orang yang mengalami luka. Ada beberapa kondisi yang mengakibatkan timbulnya keloid pada seseorang. Penyebab Keloid Beberapa kondisi yang dapat menyebabkan timbulnya keloid antara lain...

4 Pedoman Bagi Penderita Asma

0
Klik disini untuk melihat video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada video kali ini saya akan membagikan 4 Pedoman yang Dapat Anda Lakukan di Rumah Bagi Penderita Asma. Sobat sehat, video kali ini saya buat tujuannya bukan untuk anda yang sedang terkena serangan asma. Jadi bagi anda yang terkena serangan...

Apakah Kolesterol Bisa Sembuh? (Dan Pertanyaan Populer lainnya)

0
Klik disini untuk melihat video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada video kali ini saya akan menjawab pertanyaan-pertanyaan yang sering anda tanyakan kepada ‘mbah Google’. Pertanyaan kali ini adalah tentang kolesterol. Dan saya akan menjawab pertanyaan-pertanyaan dari Google Autocomplete. Saksikan video ini hingga selesai. 1. Apakah kolesterol itu? Saya ketik ‘apakah kolesterol’....

Inilah 7 Cara Jitu Menurunkan Tekanan Darah Tinggi Atau Hipertensi

0
SB30 Health – Sobat sehat, tekanan darah tinggi atau hipertensi adalah kondisi saat tekanan darah seseorang mencapai 140/90 mmHg. Normalnya, tekanan darah pada orang yang sehat berkisar antara 90/60 mmHg sampai 120/80 mmHg. Berikut ini adalah beberapa hal yang bisa anda lakukan sebagai cara untuk menurunkan darah tinggi atau hipertensi : 1. Cek tekanan darah anda...

Kenapa Saya Sering Lemas Saat Bangun Tidur?

0
Klik disini untuk melihat video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada video kali ini, saya akan membahas sebuah topik. Yaitu : “Kenapa Saya Sering Lemas Saat Bangun Tidur?”. Sobat sehat, setelah kita bekerja seharian, mungkin bagi anda yang pelajar sudah belajar seharian, kemudian mungkin membantu orang tua bekerja, dan istirahat malam adalah obat paling...

Waspadalah dengan Bakteri Salmonella

0
Klik disini untuk melihat video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada video kali ini, saya akan membahas sebuah topik. Yaitu : “Waspadalah dengan Bakteri Salmonella”. Sobat sehat, mungkin anda pernah mendengar istilah salmonella. “Itu makanan apa sih, dok?”. Salmonella ini merupakan bakteri. Yaitu bakteri gram negatif berbentuk seperti batang. Dan bakteri ini dapat menginfeksi tubuh...