Sudah Makan Banyak Tapi Tetap Kurus? Temukan Penyebab Anda Susah Gemuk Disini

0
SB30 Health – Ada banyak sekali orang yang mengeluh karena berat badannya yang berlebih alias kegemukan. Itulah sebabnya mereka yang merasa badan mereka gendut, lantas menjadi galau dan mencoba berbagai cara untuk mendapatkan tubuh yang langsing dan ideal. Namun tahukah anda? Sebenarnya bukan hanya orang gemuk saja yang galau, akan tetapi mereka yang memiliki body...

Apakah yang Dimaksud dengan Olahraga HIIT Dalam Program Diet?

0
SB30 – Sobat sehat, kita harus mengetahui bahwa terdapat perbedaan besar antara istilah "menurunkan berat badan" dengan "menurunkan lemak". Kehilangan berat badan dapat terjadi karena terlalu banyak diet tidak sehat atau adanya masalah yang membuat anda akan merasa lelah setiap hari. Parahnya, anda mungkin dapat kehilangan otot dan cairan, bukan hanya lemak. Dan hal tersebut...

Apa Saja Perbedaan Skincare Korea dengan Skincare Barat?

0
SB30 Health – Sobat sehat, Setiap produk skincare tentunya diciptakan dengan memiliki satu fokus tertentu dalam mengatasi masalah pada kulit wajah. Jadi baik itu skincare Korea atau skincare Barat, keduanya memang memiliki fungsi untuk memperbaiki kondisi kulit wajah. Akan tetapi, kedua produk skincare yang berbeda negara ini juga memiliki concern yang berbeda pada kulit. Berikut ini adalah...

5 Masalah Kesehatan yang Sering Terjadi Pada Pekerja Kantoran

0
Klik disini untuk melihat video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada video kali ini, saya akan membahas sebuah topik yang berhubungan dengan anda semua yang pekerja kantoran. Topiknya adalah :“ 5 Masalah Kesehatan yang Sering Terjadi Pada Pekerja Kantoran”. Sobat sehat, siapa disini yang setiap hari kerjaannya pergi ke kantor, kerja di kantor, di depan laptop/di depan...

6 Teknik Relaksasi Pada Jaman Kuno dari Berbagai Negara

0
Klik disini untuk melihat video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada kesempatan kali saya akan membahas tentang : “6 Teknik Relaksasi Pada Jaman Kuno dari Berbagai Negara”. Sobat sehat, pada saat orang stress dan penat dengan pekerjaan, mereka akan mencari berbagai cara untuk relaksasi. Di zaman sekarang, banyak yang melakukan relaksasi dengan bermain game, berolahraga,...

7 Pembesar Alat Vital Pria

0
Klik disini untuk melihat video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada video kali ini, saya akan membahas sebuah topik yang cukup menarik dan sedikit kontroversial. Yaitu tentang “7 Pembesar Alat Vital Pria”. Anda mau beli? Oke sobat sehat, mengapa saya membuat topik ini? Topik ini memang sedikit kontroversial. Sebenarnya, saya tidak mau membuatnya. Tetapi, banyak sekali...

Inilah 3 Kebiasaan yang Membuat Wajah Kita Tampak Lebih Tua

0
SB30 Health – Apakah anda merasa wajah anda tampak lebih tua dari usia anda saat ini? Mungkin saat ini usia anda masih di bawah 30 tahun, akan tetapi tanda-tanda penuaan dini sudah mulai terlihat seperti kulit keriput, terdapat flek hitam di area wajah, kulit yang tampak terlalu kering, terdapat garis-garis halus di sekitar mata dan...

Jarang Diketahui, Berikut Ini Adalah Manfaat Puasa Untuk Kesehatan

0
SB30 Health  – Umat Islam biasanya selalu menunggu momen ibadah puasa yang penuh berkah ini. Tentunya karena ibadah ini memiliki pahala yang sangat besar. Ibadah puasa ini biasa dilaksanakan sekitar 12 jam sehari, dan berlangsung selama 30 hari di bulan Ramadhan. Jadi, sebenarnya apa saja sih dampak positif puasa tehadap kesehatan tubuh? Umumnya, kita mengetahui...

5 Penyebab Kebotakan / (Rambut Rontok pada Wanita)

0
5 Penyebab Kebotakan / (Rambut Rontok pada Wanita) Klik disini untuk menonton video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada video kali ini saya akan membahas topik tentang kebotakan atau rambut rontok. Jika anda mengalami hal demikian, tonton video saya ini sampai selesai. Tetapi bagi anda yang sengaja membotakkan kepala anda, anda...

Apa yang Terjadi Saat Menelan Permen Karet ?

0
Klik disini untuk melihat video tersebut Halo sobat sehat, jumpa lagi dengan saya dr. Sung. Pada video kali ini saya akan membahas tentang : “Apa yang Terjadi Jika Menelan Permen Karet?”. Sobat sehat, beberapa di antara kita mungkin sebagian besar pernah menelan atau tidak sengaja tertelan permen karet. Lalu, apa yang ada di...